Pembelajaran Bilangan Bulat
Bilangan bulat terdiri dari bilangan cacah dan bilangan bulat negatif. Pembelajaran bilangan bulat merupakan pembelajaran yang menantang bagi peserta didik sekolah dasar. Miskonpsei pengenalan konsep bilangan bulat pada peserta didik sekolah dasar sering terjadi karena adanya konsep jumlah bilangan. Materi lebih lanjut tentang pembelajaran bilangan bulat dapat dipelajari melalui link berikut : Link Materi Bilangan Bulat .
Silahkan mendiskusiikan terkait topik yang dipelajari di PPT dalam kolom komentar!
Komentar
Posting Komentar
Terima kasih sudah memberikan komentar, saran, serta dukungan